Membuat client FTP dengan FileZilla Client

Setelah posting sebelumnya saya menjelaskan tentang membuat server FileZilla, sekarang mari buat clientnya(user). sebelum itu download fileZilla client disini
Install fileZilla Client-nya, caranya sama dengan menginstal fileZilla Server.
Jika sudah selesai,akan muncul jendela FileZilla Client-nya,

Untuk menghubungi atau mengkoneksi dengan Server kita, cara nya isi kolom Host dengan namaserver@ipaddressserver lalu enter contoh jika nama servernya luthfie dan IP-nya adalah 192.168.100.1 maka ketikkan luthfie@192.168.100.1 jika servernya punya password jangan lupa isi kolom passwordnya dulu.

Setelah itu anda sudah terhubung dengan server anda...

Sabtu, 01 Mei 2010 di 03.25

0 Comments to "Membuat client FTP dengan FileZilla Client"

Posting Komentar